
Kami menyediakan berbagai jenis sumber radioaktif untuk kebutuhan industri, medis, maupun riset:
-
Jenis Isotop:
Iridium-192 (Ir-192), Cobalt-60 (Co-60), Cesium-137 (Cs-137), Americium-Beryllium (Am241Be), serta isotop lainnya sesuai kebutuhan spesifik pengguna. -
Vendor Resmi:
Pemesanan dilakukan melalui vendor internasional berlisensi, dengan jaminan mutu dan keamanan. -
Dokumentasi dan Perizinan:
Kami mengelola seluruh proses perizinan pengadaan, pengangkutan, dan penggunaan sumber radioaktif sesuai ketentuan BAPETEN dan IAEA.